Cave Trekking at Liang Bua Village

Image

Cave Trekking at Liang Bua Village

Rp 500.000 Rp 700.000   / Person

Demo Image

Anda akan diajak menjelajahi situs purbakala yang terkenal di Manggarai Barat, gua hobbit ini merupakan tempat ditemukannya fosil manusia pendek yang tingginya hanya 106 cm.


Itinerary

  • Tiba di Desa Liang Bua
  • Diarahkan ke museum oleh pemandu Lokal
  • Mengunjungi situs bersejarah Gua Liang Bua, serta gua yang lainya
  • Tracking mengelilingi desa.
  • Makan Siang

Include

Paket sudah termasuk:

  • Penerangan seperti Senter untuk menyusuri gua
  • Welcome drink
  • Makan siang
  • Pemandu Lokal

Terms

Dilarang membawa benda tajam, atau benda benda yang dapat merusak keaslian Gua Liang Bua

Some Information

Category :
Full Day Tour
Durasi :
2 Hours
Per Person :
Rp. 500.000 Rp. 700000.00
Lokasi :
BOOK NOW